Matematika Sekolah Dasar 3. Bangun ruang limas segitiga ditunjukkan oleh gambar ....

3. Bangun ruang limas segitiga ditunjukkan oleh gambar ....

Jawaban:

yang A

Penjelasan dengan langkah-langkah:

maaf kalo salah

semoga bisa bermanfaat

Mapel : Matematika

Materi : Bangun Ruang

________________________________

Jawaban

A.

Pembahasan

Bentuk Bangun ruang limas segitiga, Ada di gambar.

Ciri Ciri limas segitiga

• Memiliki 4 sisi (n + 1 = 3 + 1 = 4)

• Memiliki 6 rusuk (2n = 2 x 3 = 6)

• Memiliki 4 titik sudut (n + 1 = 3 + 1 = 4)

• Memiliki 3 sisi tegak berbentuk segitiga

• Memiliki 1 sisi alas berbentuk segitiga

• Memiliki tinggi, yaitu jarak antara titik puncak dengan alasnya secara tegak lurus

• Memiliki luas, rumus luas permukaan limas segitiga = Luas alas + Luas seluruh sisi tegaknya

• Memiliki volume, rumus volume limas segitga = 1/3 × Luas alas × tinggi

[answer.2.content]